Juara Bukan Tujuan, Tapi Proses: Kisah Nurul Fauziyyah dalam Pilmapres FMIPA UNY
Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA) Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) resmi mengumumkan tiga mahasiswa terbaik yang terpilih sebagai Mahasiswa Berprestasi (Mapres) dalam ajang Pemilihan Mahasiswa Berprestasi (Pilmapres) FMIPA UNY tahun 2025. Salah satu sosok inspiratif yang mencuri perhatian adalah Nurul Fauziyyah, mahasiswi program studi Statistika angkatan 2022, yang berhasil meraih Juara 3. Capaian […]
Juara Bukan Tujuan, Tapi Proses: Kisah Nurul Fauziyyah dalam Pilmapres FMIPA UNY Read More »

